Thursday 25 February 2016

Cara Cheat GTA San Andreas v1.08 di Android dengan mudah



Cara Cheat GTA San Andreas v1.08 di Android dengan mudah│ Bermain game memanglah menyenangkan. Apalagi kalau gamenya GTA San Andreas, wah pasti seru donk. Tapi bagaimana kalau bermain GTA San Andreas tanpa Cheat? Pasti hampakan rasanya, ibarat pepatah "Bagai taman tak berbunga" hehe. Nah, kali ini Android Workshop akan share Cara Cheat GTA San Andreas v1.08 dengan mudah. Tutorial ini sudah saya test di versi 1.08 di Lenovo A369i. Untuk versi yang lebih lawas, mungkin juga bisa juga kok. Dan pastikan HH kalian sudah root.
(Artikel Terkait: Download GTA San Andreas V1.0.8 Apk + Data)



Tutorial Cheat GTA San Andreas:

  • Download Cleo SA v1.1.0 dan Scriptnya, Disini!
  • Jika sudah, buka filenya lalu extrack folder com.rockstargames.gtasa ke folder SdCard0/Android/Data dengan ES File Manager,Zarchiver,Root Explorer,atau yang lain

  • Kemudian extrack Cleo-nya lalu install seperti biasa 

  • Buka Cleo-nya, geser ke tab GTA SA 

  • Lalu tekan Install dan jika berhasil akan muncul seperti ini

  • Terus masuk ke GTA San Andreas lalu pilih Resume atau Load game untuk memainkannya

  • Jika sudah, swipe/tarik dari atas ke bawah layar seperti digambar

  • Jika berhasil akan muncul seperti ini

  • Untuk navigasi cursor pencet atas, bawah, kiri, kanan. Tekan tengah layar untuk memilih cheat dan tekan kembali/dismiss untuk kembali

  • Selesai


Cukup mudah bukan tutorialnya?. Semoga bermanfaat

6 komentar:

  1. ini yang saya cari. mau coba gan

    ReplyDelete
  2. ijin coba gan
    game fafaorit ane dulu di ps 2 :v

    ReplyDelete
  3. mwah kirain cuman di ps dan pc saja yg ada cheatnya ternyata di Android juga ada , bosan juga main tidak pake cheat haha

    ReplyDelete
  4. Kok gak bisa ya bang, gue udah swipe up berkali kali

    ReplyDelete